Customer Service Strategy
Optimalisasi Operasi Bisnis Pada SPBU KOMPAK Melalui Strategi Layanan Pelanggan


Target waktu pengisian BBM maksimal 3 - 5 menit per kendaraan.




Petugas senyum, sapaan ramah, dan sopan santun.
Menyediakan sistem antrean teratur dan jalur khusus untuk kendaraan tertentu (misal: truk, sepeda motor).


Standar Operasional Prosedur (SOP) dalam melayani pelanggan. Dan menjaga citra SPBU sebagai tempat cepat, aman dan nyaman.




SOP keselamatan pengisian BBM (antistatis, pemadan kebakaran).
CCTV untuk keamanan pencegahan tindak kriminal
